1. Kurang percaya diri
Biasanya dalam memulai sebuah bisnis, para pemula bisnis biasanya kurang percaya diri untuk memulai bisnis tersebut. Untuk mengurangi rasa kurang percaya diri tersebut hal yang perlu dilakukan adalah melakukan studi persiapan bisnis. Dengan melakukan studi persiapan bisnis kita akan lebih percaya diri untuk memulai bisnis tersebut.
2. Perhitungan
yang asal-asalan
Perhitungan yang asal-asalan dalam berbisnis akan membuat langkah yang akan kita buat beresiko rugi lebih besar. Cobalah untuk lebih cermat dan teliti dalam melakukan perhitungan atau kalkulasi bisnis.
3. Keinginan berlebihan untuk terlihat sukses
Untung belum seberapa tapi ingin terlihat sukses dengan memiliki mobil. Akhirnya membeli mobil dengan mengangsur. Cara itu tidaklah bijaksana. Cobalah untuk mengumpulkan sebagian keuntungan- keuntungan yang diperoleh dari bisnis anda, kemudian investasikan keuntungan tersebut. Sumber penghasilan anda akan bertambah.
Optimisme yang berlebihan dalam berbisnis akan melahirkan banyak blunder dan langkah yang dapat merugikan. Optimis boleh saja tapi harus dimbangi dengan kalkulasi dan perhitungan yang matang.
No comments:
Post a Comment